Pansus Dewan SDA Nasional, Merumuskan Rekomendasi Terkait Isu Strategis
Secara simultan dan kontinyu, tiga Panitia Khusus (Pansus) Dewan Sumber Daya Air Nasonal (Dewan SDA Nasional) mengadakan rapat-rapat pembahasan isu-isu strategis nasional terkait pengelolaan SDA. Mulai bulan Oktober hingga Desember 2015. Terakhir rapat pembahasan untuk perumusan antar Pansus dalam bentuk konsinyasi penyiapan rekomendasi Dewan SDA Nasional dilaksanakan di Kota Hujan, Bogor (21-23/12). Pansus I yang…